Ditemukan 6 dokumen yang sesuai dengan query
Frank, Anne
Amsterdam: Bert Bakker, 2004
BLD 839.316 FRA m
Buku Teks Universitas Indonesia Library
Natasha Azzahara Azis
"
Alih wahana adalah proses mengubah bentuk karya seni dari satu media ke media lain. Proses ini dapat dilakukan oleh berbagai pihak, seperti seniman, penulis, atau produser media. Bentuk alih wahana dapat bervariasi, tergantung pada karya seni yang dialihwahanakan. Penelitian ini membahas bentuk-bentuk perubahan dari novel ke film yang menghasilkan cerita yang berbeda. Tujuan dari penelitian ini untuk menjelaskan alih wahana di dalam film My Best Friend Anne Frank (2021) terhadap novel Memories of Anne Frank: ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Ayesha Najmaaulya
"
Pada tahun 2017, penerbit Prometheus menerbitkan sebuah komik adaptasi yang menghadirkan ilustrasi kepada cerita Het Achterhuis karya Anne Frank. Penelitian ini membahas perubahan yang terjadi dalam pengalihan wahana cerita buku autobiografi Anne Frank, Het Achterhuis. Dagboekbrieven 12 juni 1942 – 1 augustus 1944, ke dalam bentuk komik adaptasi oleh Ari Folman dan David Polonsky. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang memaparkan hasil analisis dalam bentuk narasi. Pemikiran mengenai alih wahana Sapardi ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Khadijah Sekar Azzahra
"
Film merupakan sarana hiburan kehidupan sehari-hari yang sering dijumpai. Di zaman digital ini, banyak diciptakan platform baru untuk menonton film dari berbagai belahan dunia, salah satunya adalah aplikasi bernama “Netflix”. Pada aplikasi ini terdapat film dari berbagai negara yang memiliki takarir bahasa Indonesia. Pada penelitian ini, data diambil dari takarir film aplikasi Netflix, yaitu pada film yang berjudul Mijn Beste Vriendin Anne Frank yang berbahasa Belanda. Data dianalisis untuk melihat metode penerjemahan apa yang digunakan. ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Abigail W.C. Saptenno
"
Film Mijn Beste Vriendin Anne Frank menjadi salah satu media untuk mengamati bagaimana bahasa digunakan dalam situasi yang penuh tekanan dan konflik sosial. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif yang memaparkan bagaimana Hannah Goslar, tokoh utama dalam film ini, menyampaikan ilokusi direktif, seperti perintah, instruksi, dan saran dengan mempertimbangkan perbedaan usia, status sosial, dan jarak sosial dengan lawan bicaranya. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tuturan ilokusi direktif berbahasa Belanda dalam film ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Tuty Herijanty Kiman
"
Dalam skripsi ini penulis akan membahas tentang Das Tagebuch der Anne Frank karya Anne Frank. Penulis tertarik akan buku tersebut, karena di dalam buku itu penulis melihat perkembangan jiwa seorang gadis menjelang remaja, kemudian menjadi dewasa dalam waktu yang sangat singkat. Selain itu penulis juga melihat sejarah yang menjadi latar belakang karya tersebut. Das Tagebuch der Anne Frank merupakan kumpulan surat-surat Anne kapada Kitty. Dalam surat-suratnya itu, selain menceritakan tentang diri Anne pribadi, juga ter_selip ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1981
S14813
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library