Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
" Pati singkong merupakan eksipien yang paling umum di gunakan dalam sediaan farmasi, tetapi penggunaannya terbatas pada pembuatan tablet secara granulasi. Untuk memperluas pemanfaatan pati alami, akhir-akhir ini telah dilakukan proses modifikasi pati sehingga dapat meningkatkan fungsi dan sifat fisika-kimia dapat digunakan sebagai bahan pembantu dalam sediaan oral. Dua unsur utama pati adalah amilosa dan amilopektin, dimana amilosa dua kali lebih mudah disubtitusi dengan gugus lain, sehingga perlu ditentukan derajat subtitusi amilosa yang tersubtitusi oleh asetat anhidrida. Modifikasi pati yang dilakukan pada penelitian ... "
Universitas Indonesia, 2009
S33026
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library