Ditemukan 10 dokumen yang sesuai dengan query
Yusmaidi
"
Latar Belakang. Pemberian kemoterapi oxaliplatin sebagai salah satu modalitas terapi kanker kolorektal telah terbukti memperbaiki angka kesembuhan, ketahanan hidup maupun masa bebas penyakit dan kualitas hidup penderita. Namun, juga memberikan berbagai efek samping toksisitas hematologi anemia, leukopenia, dan trombositopenia yang paling sering ditemukan.
Metode. Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan menggunakan rancangan hysterikal kohort. Penelitian dilakukan di Departemen Bedah Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Divisi Bedah Digestif RSCM, periode Januari 2016 - Desember 2016. Populasi sasaran ...
"
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
T57665
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Angelina Patricia Chandra
"
Kanker paru-paru menduduki posisi ketiga jenis kanker tertinggi di Indonesia. Nyeri kanker adalah salah satu gejala paling umum yang terjadi pada pasien kanker. Pemberian opioid sebagai pereda nyeri memiliki banyak efek samping yang dapat bersifat fatal seiring meningkatnya dosis opioid. Oleh sebab itu, alternatif yang dapat dilakukan adalah mengombinasikan adjuvan pada terapi opioid. Gabapentin adalah antikonvulsan yang sering dipakai sebagai adjuvan terapi opioid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian gabapentin sebagai adjuvan opioid terhadap ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Hubert Andrew
"
Kanker payudara adalah kanker dengan prevalensi tertinggi di Indonesia. Dengan prevalensi sebesar 30–50%, nyeri kanker adalah salah satu komplikasi kanker tersering yang dapat menurunkan mutu hidup penderitanya. Nyeri kanker, yang merupakan sejenis nyeri campuran, dapat diakibatkan oleh perjalanan penyakit atau terapi antikanker. Umumnya nyeri kanker ditangani dengan pemberian opioid dengan/tanpa adjuvan. Namun, opioid memiliki efek samping yang bersifat dose-dependent sehingga penggunaannya harus tepat guna agar memaksimalkan manfaatnya sekaligus meminimalisasi risikonya. Studi ini meneliti efek dari ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Alma Milania Djamal
"
Latar Belakang Kanker nasofaring menduduki peringkat keempat kanker terbanyak di Indonesia. Di antara gejala-gejalanya, sakit kepala sering dilaporkan dan terkadang menjadi satu- satunya keluhan. Opioid telah lama menjadi pendekatan utama untuk mengatasi nyeri kanker neuropatik; namun efektivitasnya sering kali dianggap kurang optimal. Akibatnya, obat-obatan tambahan, termasuk Gabapentin, sering kali diintegrasikan ke dalam rejimen pengobatan untuk meningkatkan manajemen nyeri. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kemanjuran terapi opioid saja dan terapi kombinasi dalam pengobatan nyeri kanker. Metode ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
"
Purpose
Pancreatic ductal adenocarcinoma (PDAC) is a lethal disease; however, the frequency of recurrence can be reduced if curative surgery following adjuvant chemotherapy is applied. At present, adjuvant chemotherapy is uniformly performed in all patients, as it is unclear which tumor types are controlled best or worst. We investigated patients with recurrence to establish the optimum treatment strategy.
Methods
Of 138 patients who underwent curative surgery for PDAC, 85 developed recurrence. Comprehensive clinicopathological factors were investigated for their ...
"
Tokyo: Springer, 2018
617 SUT 48:10 (2018)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Goenawan Slamet
"
PENDAHULUAN
Makalah ini dibuat untuk meninjau lebih jauh kepustakaan yang ada sampai saat ini, di mana dibicarakan mengenai terapi amputasi, limb salvage dan ajuvan terapi yang diberikan sebelum atau sesudah terapi bedah, di mana semua hal tersebut ditujukan untuk meningkatan survival rate pada penderita osteosarkoma. Seperti kita ketahui, amputasi sampai saat ini merupakan pilihan utama dalam terapi bedah. Beberapa penulis mengemukakan bahwa sejak dua dekade terakhir ini reseksi menjadi populer. Kemudian W. F. Enneking pada tahun ...
"
1986
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Eko Ristiyanto
"
ABSTRAK
Kanker kolorektal menduduki peringkat ketiga jenis kanker yang paling sering terjadi di dunia. Data mengenai gambaran tatalaksana kanker kolorektal di RSUP Fatmawati belum pernah tercatat dan belum pernah dievaluasi keberhasilanya. Untuk itu kami mengumpulkan data penderita kanker kolorektal sehingga kami bisa menggambarkan profil penderita kanker kolorektal di RSUP Fatmawati.
Metode : Penelitian ini dirancang secara potong lintang retrospektif analitik, di RSUP Fatmawati Jakarta dengan mencatat rekam medis penderita kanker kolorektal yang mendapatkan tatalaksana pembedahan dan terapi ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Riri Nurul Suci
"
Artritis reumatoid merupakan penyakit autoimun yang ditandai dengan inflamasi kronik pada daerah persendian. Daun babandotan terbukti memiliki khasiat dalam terapi inflamasi. Tetapi belum ada data terkait efeknya terhadap artritis reumatoid sehingga dapat dijadikan alternatif terapi artritis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek antiartritis ekstrak etanol 70% daun babandotan diamati dari volume edema kaki tikus yang diinduksi complete freund?s adjuvant, serta pengaruh ekstrak terhadap kadar TNF-α dan parameter hematologi darah diamati dari jumlah leukosit, limfosit, granulosit, ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
S65695
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Mahaboobkhan Rasool
"
Evaluasi Biokimiawi Bubuk Akar Withania somnifera pada Tikus yang Diinduksi Adjuvant-Arthritis. Penelitian saat ini dilakukan untuk mengevaluasi efek biokimiawi dari Withania somnifera Linn. Solanaceae, yang juga dikenal sebagai ashwagandha, pada tikus yang diinduksi adjuvant-arthritic. Hasil penelitian kemudian dikomparasi terhadap Indomethacin, yang merupakan obat anti peradangan non-steroid. Arthritis diinduksi dengan menggunakan injeksi Complete Freund?s Adjuvant (0,1 mL) secara intra-dermal ke telapak kaki belakang tikus Wistar albino. Akar Withania somnifera bubuk (1000 mg/kg/hari) dan Indomethacin (3 mg/kg/hari) ...
"
University of Madras. Department of Medical Biochemistry, 2015
J-Pdf
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
"
The present investigation was carried out to evaluate the biochemical effect of Withania somnifera Linn. Solanaceae,
commonly known as ashwagandha on adjuvant induced arthritic rats. Results were compared to Indomethacin, a non
steroidal anti-inflammatory drug. Arthritis was induced by an intra dermal injection of Complete Freund’s Adjuvant
(0.1 mL) into the right hind paw of Wistar albino rats. Withania somnifera root powder (1000 mg/kg/day) and
Indomethacin (3 mg/kg/day) were orally administered for 8 days (from 11th to 18th day) ...
"
VIT University. School of Bio Sciences and Technology ; University of Madras. Department of Medical Biochemistry, 2015
PDF
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library