Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Supriyantoro
"
Biaya pelayanan kesehatan di Indonesia dapat bersumber dari pemerintah swasta maupun dari sumber-sumber eksternal. Asuransi Kesehatan merupakan salah satu bentuk pembiayaan kesehatan yang saat ini baru menjangkau sekitar 20% dari biaya pelayanan kesehatan di Indonesia dan 8% diantaranya melalui PT (Persero) Askes (Roesma, 1996). Peserta Askes wajib pada saat ini sudah mencapai lebih dari 16 juta orang yang pada umumnya dilayani di rumah sakit pemerintah termasuk antara lain rumah sakit ABRI ...
"
1999
JMAR-1-2-Jun1999-89
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library