Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Devi Yuliana Afifa
"
DEVI YULIANA AFIFA. Sejak berakhirnya masa ekonomi gelembung diawal tahun 1990an, Jepang mengalami resesi ekonomi yang mengakibatkan beberapa perubahan dalam sistem perekrutan karyawan oleh perusahaan-perusahaan di Jepang. Missmatch atau ketidakcocokan antara lowongan yang ada dan para pelamar, serta semakin sempitnya peluang kerja bagi mereka yang tidak mempunyai pendidikan tinggi dan bagi para lulusan baru yang tidak berpengalaman memicu bertambahnya jumlah pengangguran dan orang yang tidak memiliki pekerjaan tetap / para part-timer. Diantara para pengangguran tersebut ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2005
S13470
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library