Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
"
ABSTRAK Seiring dengan kemajuan teknologi, telepon merupakan suatu alat yang penting dalam kehidupan sehari-ha.ri. Mahasiswa sebagai masyarakat calon intelektual sangat membutuhkan sarana komunikasi satu ini. Pada Pondokan Mahasiswa yang diperbolehlcan menerima telepon, pengelola menghadapi masalah karena setiap kali telepon masuk, hams diangkat dan memanggilkan orang yang diminta. Masalah ini tambah besar jika sering masuk panggilan telepon (incoming call).
Pada skripsi ini dibuat suatu model PABX untuk keperluan di pondokan mahasiswa tersebut- Alat ini diberi nama PABX ...
"
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1998
S39444
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1995
S38740
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library