Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
M Ahganiya Naufal
"
Tahap eksplorasi pada pengembangan lapangan geotermal merupakan tahap yang paling penting untuk memahami sistim geotermal. Pemahaman sistim geotermal yang baik dapat meminimalkan risiko kegagalan pada saat pemboran sumur produksi dilakukan. Eksplorasi geofisika yang digunakan penelitian ini adalah metode gravitasi. Metode gravitasi pada prinsipnya mengidentifikasi variasi densitas pada bawah permukaan sehingga dapat digunakan untuk delineasi struktur bawah permukaan. Kombinasi antara metode upward continuation dan second vertical derivative dilakukan untuk mengkarakterisasi struktur geologi baik arah kemiringan, perkiraan ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
T53513
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library