Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Sri Respati N.
"
ABSTRAK
Pada tahun 90-an bacaan anak Belanda diwarnai dengan beragam buku yang bertema horor. Dari sekian banyak buku bertema tersebut, buku-buku karya Paul van Loon mendapat perhatian yang besar dari anak-anak. Sejumlah buku karya Paul van Loon memperoleh penghargaan dari dewan juri anak-anak (Kinderjury). Sementara itu juri dewasa yang menilai bacaan anak-anak (Griffels) berpendapat bahwa buku-buku yang memperoleh hadiah Kinderjury tersebut tak dapat dikategorikan ke dalam bacaan berkualitas baik.
Masalah yang demikian melandasi pemikiran penulis skripsi ...
"
1999
S15788
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library