Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Steffi Lifita
" Penelitian ini membahas alih kode pada lima video kanal YouTube Keluarga Cemara di Belanda. Penelitian ini berfokus pada jenis dan faktor yang melatarbelakangi terjadinya alih kode tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan jenis, proses, dan faktor yang menyebabkan terjadinya alih kode pada konten video YouTube Keluarga Cemara di Belanda dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif berdasarkan teori alih kode menurut pendapat Poplack (1980) dan Hoffmann (1991). Penelitian ini menemukan bahwa jenis alih kode pada ... "
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library