Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Louigi Rahmat Bramantya Moriza
"
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dan desain eksperimental yang bertujuan untuk menguji peran dehumanisasi terhadap pengaruh justifikasi moral terhadap dukungan kebijakan pendekatan keras. Desain penelitian ini adalah penelitian antar subjek posttest saja. DV penelitian ini merupakan dukungan untuk pendekatan keamanan (hard approach). IV (pembenaran moral) dimanipulasi menggunakan indusi teks. Kelompok eksperimen diberikan teks yang berisi pembenaran moral, sedangkan kelompok kontrol akan diberikan teks netral yaitu berita tentang sepak bola. Moderator dalam penelitian ini adalah ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library