Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Muhammad Nabil Makarim
"
Gamma-valerolactone dapat diakses dari biomassa lignoselulosa terbarukan, salah satu metode yang digunakan untuk menghasilkan gamma-valerolactone adalah dengan siklisasi hidrogenatif katalitik asam levulinat menjadi gamma-valerolactone menggunakan metanol. Pada penelitian ini, katalis NiFe/H-Beta-FDU-12 dan NiMn/H-Beta-FDU-12 disintesis menggunakan metode hidrotermal dan nano-assembly. logam bimetalik NiFe dan NiMn diimpregnasi dengan persen loading Ni sebesar 5 % dan rasio molar Ni dengan logam Fe dan Mn yaitu 0:1, 1:0, 1:1, dan 1:2. NiFe/H-Beta-FDU-12 dan NiMn/H-Beta-FDU-12 hasil sintesis dikarakterisasi menggunakan ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library