Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Tarigan, Lukas
"
ABSTRAK
Dari tahun 1987 sampai dengan akhir Juli 1993 terdapat 164 Emiten yang mencatatkan saham di Bursa Efek Jakarta. Total volume perdagangan 318,74 juta lembar saham dengan nilai Rp. 1,24 trilyun. Dalam periode yang sama rata-rata volume perdagangan perhari 14,5 juta lembar saham dengan nilai Rp. 56,4 milyar. Hal ini menunjukkan bahwa ada kecenderungan masyarakat untuk menginvestasikan dananya ke dalam saham. Memilih saham sangat menentukan keberhasilan investor, karena tujuan utama investor adalah Capital Gain. Menentukan harga ...
"
1995
T 9193
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sri Mintarsih
"
Keberhasilan perusahaan dilihat dari sisi pemegang saham, ditunjukkan dari keberhasilan dalam memaksimumkan kekayaan Pemegang Saham, yang dapat diukur dari tingkat pengembalian modal sendiri (ROE).
Penelitian ini bertujuan mengkonfirmasi faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan ROE di PT Brantas Abipraya dari tahun 1997 sampai dengan tahun 2002, dengan menggunakan analisis Du Pont.
Metode Penelitian yang dipakai adalah deskriptif dengan sumber data berupa laporan keuangan dari perusahaan dan MENEG BUMN, yang diolah menjadi rasio-rasio keuangan dan dianalisis secara trend analysis, comparative ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2004
T13734
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library