Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Sukendar
"
ABSTRAK
Kekayaan BUMN berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan yang bersumber dari APBN yang pengelolaannya dilakukan sesuai dengan tata cara pengelolaan perusahaan yang baik. Atas kekayaan negara yang dipisahkan tersebut, dalam pengelolaan tidak lepas dari adanya sengketa kepemilikan yang tidak jarang berujung pada putusan pengadilan yang menetapkan eksekusi terhadap aset BUMN tersebut. Persoalan kemudian muncul yaitu apakah terhadap kekayaan BUMN tersebut dapat dilakukan eksekusi, dan apakah dimungkinkan bagi Pemerintah melakukan perlawanan terhadap penetapan eksekusi atas aset ...
"
2018
T51164
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
"
[Penelitian ini bertujuan untu mengetahui pengendalian internal aset tetap Sistem
Manajemen dan Akuntansi Barang Milik Negara pada Unit Organisasi Eselon 1
Mabes TNI. Pengendalian internal aset tetap yang diteliti adalah pengendalian
internal aset tetap pada kejadian dan proses penting saat aset tersebut 1.diperoleh,
2.dihapus, 3.Inventarisasi, 4.pengamanan,dan 5.perawatan aset tetap. Penelitian
menggunakan metode studi kasus dengan mengobservasi penatausahaan SIMAK
BMN dan pengendalian internal aset tetap di Unit Organisasi Eselon 1 Mabes TNI
yang didominasi oleh aset persenjataan. Hasil penelitian menunjukkan terdapat
permasalahan pada penghapusan ...
"
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
S58036
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fluorina
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan pengawasan dan
pengendalian BMN di Kementerian Komunikasi dan Informatika, dan
menganalisis dan merumuskan tindakan yang dibutuhkan agar pengawasan dan
pengendalian BMN agar berjalan optimal. Penelitian ini menggunakan metode
pengumpulan data berupa wawancara dan telaah dokumen kepada para pihak
terkait di tingkat Eselon I Kementerian Komunikasi dan Informatika dan
penyebaran kuesioner. Hasil penelitian didapati bahwa pelaksanaan pengawasan
dan pengendalian BMN kurang optimal karena masih ditemui berbagai macam
kelemahan dalam pelaksanaannya. Tindakan yang harus dilakukan agar optimal
pengawasan dan pengendalian ...
"
2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Souisa, Jacqueline A. Shirley
"
Dengan diundangkannya Undang Undang Nomor 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok Agraria yang dikenal dengan UUPA pada tanggal 24 September 1960, sistim Administrasi Pertanahan di Indonesia telah mempunyai landasan hukum yang pasti dan jelas. Berdasarkan Penjelasan Umum II disebutkan bahwa: UUPA berpangkal pada pendirian, bahwa untuk mencapai apa yang ditentukan dalam Pasal 33 Ayat 3 UUD Negara Republik Indonesia 1945 tidak perlu dan tidak pada tempatnya bahwa Bangsa Indonesia ataupun Negara bertindak sebagai pemilik ...
"
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2016
T45134
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library