Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Astrid Kusumowidagdo
"
Riset ini bertujuan untuk menemukan pendorong-pendorong relasi antara generasi muda dan pusat belanja. Studi ini merupakan studi eksplorasi dengan sumber data yang berasal dari wawancara, data-data literatur, serta observasi. Informan yang terlibat adalah masing-masing lima belas orang pengunjung dari empat pusat belanja di Tunjungan Plaza dan Ciputra World Surabaya serta Mall Ciputra dan Gandaria City Jakarta, dengan jumlah total informan sebanyak enam puluh orang. Penelitian ini menemukan beberapa faktor afektif yang membentuk keterikatan tempat, antara ...
"
Institut Teknologi Bandung. Faculty of Art and Design, 2015
pdf
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library