Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 30 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Aryando Pradana
" Tujuan : Mengetahui nilai ambang hitung badan lamelar pada usia kehamilan di atas 28 minggu dan perannya dalam memprediksi terjadinya RDS apabila dibandingkan dengan tes busa.

Metode : Sampel cairan ketuban diperoleh melalui amniotomi saat melakukan sectio sesarea pada wanita hamil dengan usia kehamilan di atas 28 minggu. Nilai hitung badan lamelar dihitung menggunakan mesin hematologi Advia 120. Tes busa juga dilakukan terhadap sampel cairan ketuban, sementara bayi diobservasi dan dinilai apakah mengalami RDS. Titik potong ... "
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2012
T32996
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Kripti Hartini
" ABSTRAK
Latar Belakang : Acute respiratory distresss syndrome (ARDS) merupakan salah satu kegawatan di bidang pulmonologi yang angka mortalitasnya sangat tinggi. Untuk menurunkan mortalitas pasien ARDS perlu diketahui faktor-faktor yang mempengaruhinya. Studi-studi tentang faktor faktor yang mempengaruhi mortalitas pasien ARDS masih menunjukkan hasil yang berbeda-beda, dan saat ini beada penelitian yang komprehensif di Indonesia khususnya di RSCM.

Tujuan : Mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi mortalitas pasien ARDS yang dirawat di RSCM.

Metode : Penelitian ini merupakan studi kohort retrospektif ... "
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nandang Mulyana
" Masalah kesehatan pada usia balita di Indonesia yang saat ini dihadapi adalah masih tingginya angka kesakitan dan kematian.Salah satu penyebabnya adalah Infeksi Saluran Nafas Akut (SKRT, 1995). Pola penyakit terbanyak di Puskesmas ISPA 5,05 %, dan dirawat nginap di rumah sakit ISPA 11,16 % di KabupatenfKotamadya se Jawa Barat masih tetap merupakan urutan dua besar setelah cliare (Profil Kesehatan Propinsi Jawa Barat, 2000). Untuk mengatasi masalah Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) pada balita diperlukan upaya ... "
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2001
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rismala Dewi
" Latar belakang. Acute respiratory distress syndrome (ARDS) merupakan salah satu komplikasi fatal sepsis berat. Penggunaan cairan koloid sebagai cairan resusitasi dapat menurunkan kejadian ARDS lebih banyak karena memiliki berat molekul yang lebih tinggi dibandingkan cairan kristaloid. Peningkatan extravascular lung water (EVLW), kadar interleukin-8 (IL-8) dan vascular cell adhesion molecule-1 (VCAM-1) telah diteliti sebagai indikator penting yang berperan dalam patogenesis ARDS. Penelitian pada hewan coba diharapkan dapat memberikan penjelasan yang lebih baik mengenai patofisiologi ARDS yang ... "
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
D-Pdf
UI - Disertasi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Chrispian Oktafbipian Mamudi
" ABSTRAK
Latar Belakang: Angka mortalitas ARDS khususnya di RSCM masih tinggi, sebesar 75,3%. Prokalsitonin dan CRP bisa dipakai sebagai prediktor mortalitas pada ARDS. Saat ini belum didapatkan penelitian yang fokus pada peran PCT dan CRP sebagai prediktor mortalitas tujuh hari pada pasien ARDS di Indonesia. Tujuan: Mengetahui peran PCT dan CRP sebagai prediktor mortalitas tujuh hari pada pasien ARDS di RSCM. Metode: Penelitian ini menggunakan disain kohort prospektif yang dilakukan secara konsekutif pada pasien ARDS di RSCM, November ... "
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Raden Fidiaji Hiltono Santoso
" Latar Belakang: Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS) merupakan salah satu komplikasi progresivitas pneumonia, dengan risiko mortalitas dan kebutuhan ventilasi mekanik yang sangat tinggi. Identifikasi risiko tinggi kejadian ARDS sangat penting untuk meningkatkan kewaspadaan tenaga medis dan upaya pencegahan yang optimal. Tujuan: Mengetahui insidens ARDS pada pasien pneumonia dan mengetahui apakah hipoalbuminemia dapat memprediksi kejadian ARDS dalam 14 hari perawatan. Metode: Studi kohort prospektif pasien pneumonia yang dirawat ruang rawat inap RSPUN dr. Cipto Mangunkusumo dalam ... "
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Seffani Tri Ikhfatun Nurhasanah
"

Respiratory distress syndrome (RDS) merupakan penyakit yang umum terjadi pada bayi prematur akibat defisiensi surfaktan dan ketidakmatangan fungsional paru-paru sehingga menyebabkan terjadinya gangguan pernapasan. Salah satu masalah muncul akibat hal tersebut adalah pola napas tidak efektif akibat imaturitas neorologis. Karya ilmiah ini bertujuan untuk menganalisis efektifitas side lying position pada neonatus dengan RDS yang mengalami pola napas tidak efektif. Pasien By. Ny. E perempuan berusia 1 hari mendapatkan bantuan ventilasi dengan NK CPAP FiO2 25% ... "

Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2023
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Siti Nur Ngaisah
" Respiratory Distress Syndrome (RDS) masih merupakan penyumbang mortilitas tertinggi bagi neonatus yang gagal dalam melakukan adaptasi ektrauterin. Pemasangan Peripheral Intravenous Canulla (PIVC) merupakan tindakan invasif yang lazim digunakan sebagai akses untuk pemberian cairan, nutrisi maupun obat-obatan, namun demikian PIVC memiliki komplikasi seperti plebitis, ekstravasasi/ infiltrat, kebocoran akibat bergesernya kanula. Pemasangan spalk merupakan salah satu intervensi konservasi integritas struktural dalam Model Konservasi Levine dalam asuhan keperawatan guna mempertahankan pengeluaran energi pada bayi RDS dengan menghindarkan bayi ... "
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2023
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Arto Y. Soeroto
" The most severe clinical feature of COVID-19 is Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS) which requires intubation and mechanical ventilation and it occurs in approximately 2.3% of cases. About 94% of these cases end in death. This case series report two confirmed COVID-19 patients who had met criteria of intubation and mechanical ventilation, but not performed to them. Both patients experienced clinical improvement and recovery. This is probably due to differences of COVID-19 ARDS (CARDS) with ... "
Jakarta: University of Indonesia. Faculty of Medicine, 2020
610 UI-IJIM 52:3 (2020)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Simorangkir, Ayu Ferissa
" Kebutuhan alat bantu napas CPAP sangat vital pada bayi prematur yang mengalami distress pernapasan, tetapi penggunaan CPAP jangka panjang sangat merugikan. Upaya untuk melakukan weaning perlu dilakukan dalam memfasilitasi bayi beradaptasi pasca weaning. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasikan pengaruh pengaturan posisi prone dan supine terhadap status oksigenasi bayi prematur yang menjalani weaning CPAP. Desain penelitian adalah randomize control trial. Responden berjumlah 60 bayi prematur dengan alat bantu napas ventilasi non mekanik atau CPAP (kelompok ... "
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>