Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Hasiyanna Syarain
" ABSTRAK
Penelitian jenis-jenis tikus dan penyebarannya di Kebun Binatang Ragunan Jakarta dilakukan pada minggu ketiga dan keempat bulan September 1985. Lokasi penelitian di areal KBR terdiri dari 6 tipe habitat yang berbeda keadaan vegetasintanya. Jenis-jenis tikus yang berhasil ditangkap terdiri dari Rattus tiomanicus. R. exulans. R. norvegicus, dan Banticota indica. Penyebaran kelima tikus tersebut sesuai dengan kekhasan habitat masing-masing. R. tiomanicus menyebar di hampir keenam tipe habitat, kecuali tipe habitat kandang tertutup. R. r. diardi menyebar ... "
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Indonesia, 1986
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library