Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Natasya Rosa Fariska Alexandra
"
Psoriasis merupakan penyakit yang menyebabkan masalah pada aspek fisik, psikososial, maupun kualitas hidup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan citra tubuh dengan kualitas hidup penderita psoriasis. Desain penelitian yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif korelatif dengan pendekatan cross sectional. Responden penelian adalah penderita psoriasis di Indonesia yang berusia ≥ 18 tahun. Intrumen penelitian menggunakan tiga kuesioner; kuesioner demografi, Multidimensional Body Self-Relations Questionnaire Appearance-Scale (MBSRQ-AS) & Dermatology Life Quality Index (DLQI). Analisis data menggunakan analisis univariat dan ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Mutiara Ramadhiani
"
Psoriasis vulgaris merupakan penyakit inflamasi kronik kulit yang didasari oleh proses imunologi. Derajat keparahan psoriasis vulgaris dinilai secara klinis dengan penilaian body surface area (BSA) dan psoriasis area and severity index (PASI). Inflamasi kulit pada psoriasis vulgaris diperankan oleh berbagai sitokin inflamasi yang dapat meningkatkan inflamasi sistemik dan aktivasi trombosit. High sensitivity c-reactive protein (hs-CRP) sebagai penanda inflamasi sistemik serta mean platelet volume (MPV) sebagai penanda aktivasi trombosit diduga dapat dijadikan prediktor derajat keparahan psoriasis ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library