Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Gulfikar Siltama Ultri Rinjani
"
ABSTRAK
Dalam kurun waktu 10 tahun, penduduk kota Depok naik sebesar 90%. Hasil sensus penduduk 2014 menunjukkan jumlah penduduk kota Depok sebesar 2.007.610 jiwa. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kondisi terkini dan potensi daur ulang sampah. Digunakan software ARENA simulasi untuk mensimulasikan sistim sebenarnya dan skenario yang dirancang oleh penulis. Berdasarkan hasil analisis skenario optimasi yang dirancang oleh penulis, bahwa terjadi peningkatan pada jumlah sampah terdaur ulang di industri plastik mencapai 4,5% dan kertas mencapai 4% ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
T44689
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Arsy Hiksas
"
Indonesia telah salah urus menangani masalah sampah yang lebih dari setengah dari jumlah sampah plastik yang mereka hasilkan. Untuk mengatasi masalah lingkungan ini, daur ulang sampah plastik adalah salah satu pendekatan terbaik yang bermanfaat bagi lingkungan. PT. Tridi Oasis adalah salah satu sektor informal yang bertujuan untuk memecahkan masalah yang diciptakan oleh pengelolaan limbah Indonesia yang buruk dan meningkatnya tingkat sampah plastik dengan berfokus pada daur ulang plastik PET. Di setiap perusahaan termasuk PT. Tridi ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Zahra Aulia Syahidah
"
Indonesia tercatat memiliki jumlah penduduk sebesar 237.641.326 jiwa pada
tahun 2010, menghasilkan timbulan sampah mencapai 38,5 juta ton/tahun dan
akan terus meningkat 1-2% setiap tahunnya. Di sisi lain, terjadi
ketidakseimbangan antara pasokan dan kebutuhan energi di Indonesia. Konsumsi
energi final meningkat 5,6% per tahun, sementara cadangan minyak mentah turun
sekitar 19%. Dengan kedua kondisi tersebut, mengubah sampah menjadi alternatif
energi dapat menjadi pilihan yang efektif. Sampah plastik (14%) dan sampah
kertas (9%) merupakan sampah anorganik dengan komposisi terbesar di Indonesia
yang dapat dijadikan ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
T38249
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Carissa Eukairin Purnomo
"
Hanya 14% TPS 3R di Indonesia yang beroperasi dengan baik sehingga tingkat pengumpulan sampah masih rendah dan terjadi pencemaran sungai, salah satunya Sungai Citarik. Maka, penelitian ini bertujuan menganalisis teknologi, membuat model keuangan tiga skenario, dan merekomendasikan sistem pengelolaan sampah plastik yang minim residu dan layak secara ekonomi untuk Desa Cibodas dan Padamukti. Penelitian ini menggunakan analisis neraca massa, titik impas, model keuangan, BCR dan NPV, serta pengambilan keputusan multikriteria. Teknologi pengolahan plastik yang dipilih ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library