Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
" Pembangunan kesehatan sebagai bagian dari upayapembangunan nasional yang menyeluruh, terarah, terpadu dan berkesinambungan diwujudkan untuk memenuhi unsur kesejahteraan masyarakat sesuai dengan cita-cita bangsa Indonesia yang termaktub dalam Pancasila dan Pembukaan Undang-Undang dasar Negara republik Indonesia tahun 1945. Berbagai kegiatan yang dilakukan dalam rangka mencapai pembangunan kesehatan tidak akan lepas dari dukungan sumber daya di bidang kesehatan. Begitu juga dengan peranan sumber daya manusia bidang kesehatan, khususnya tenaga kesehatan sangat berpengaruh terhadap kualitas pelayanan kesehatan yang ... "
JHK 3:5 (2010)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library