Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Shinta Nawang Sari
"
Tulisan ini mengenai stres kerja pada solo lobrarian di United Nations Information Centre (UNIC) Jakarta. Stres solo lobrarian sebagai satu-satunya orang yang mengelola semua kegiatan perpustakaan, berupa kelebihan beban kerja, kelebihan peran, karir tidak herkembang, juga remunerasi dan kebanjiran informasi yang tidak dapat dihindari oleh solo librarian di UNIC Jakarta, sehingga dapat menimbulkan efek lisik, psikologis, dan tingkah laku. Metode fenomenologi dengan wawancara dan observasi menunjukkan bahwa solo lobrarian di UNIC Jakarta mengalami stres kerja ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
S15357
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library