Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Masyrisal Miliani
" ABSTRAK Penelitian ini mengenai manajemen perpustakaan perguruan tinggi dalam perspektif total quality management dengan menggunakan metode Deming di Perpustakaan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis studi kasus. Penelitian ini ditujukan untuk mengidentifikasi manajemen yang dilakukan pimpinan dan pegawai Perpustakaan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta dilihat dari perspektif TQM, baik itu pemahaman dan strategi. Hasil penelitian ini adalah unsur pimpinan perpustakaan sebagian besar mengetahui mengenai Total Quality Management, namun belum ... "
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
T27937
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library