Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dian Mardi Safitri
" Penelitian ini menganalisis hazard keselamatan operasi Bus Transjakarta menggunakan system based risk analysis dengan Partial Least Square – Structural Equation Modeling, qualitative expert judgement pada pengukuran mental workload dan risiko musculoskeletal, dan SCHAZOP (Safety Culture Hazard and Operability Studies). 404 pramudi Transjakarta berpartisipasi dalam survei. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan 1 poin pada performance iklim keselamatan akan menurunkan performance pelanggaran keselamatan sebesar 0.638. Peningkatan 1 poin pada performance indikator pemberdayaan pramudi dalam manajemen keselamatan (SC2) ... "
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
D-Pdf
UI - Disertasi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Fauzie Squaib
" Tujuan dari tesis ini adalah untuk mengetahui faktor geometrik dan lingkungan jalan apa saja yang diduga memiliki pengaruh yang signifikan sebagai penyebab kecelakaan di berbagai lokasi di kawasan rural Kalimantan dan Sulawesi. Studi kasus ini menggunakan kasus jalan raya lintas Pontianak-Singkawang di Kalimantan Barat, lintas Martapura - Barabai di Kalimantan Selatan, dan lintas Takalar-Bulukumba di Sulawesi Selatan. Survey dilakukan di 3 propinsi yang terbagi dalam 22 blackspot (titik rawan kecelakaan). Variabel yang dievaluasi adalah alinyemen ... "
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
T24712
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library