Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
M. Iqbal Tawakal
"
Kondisi geologi setempat sangat mempengaruhi tingkat risiko bencana di suatu daerah. Jawa timur merupakan wilayah dengan tingkat kerentanan gempabumi cukup tinggi. Oleh karena itu Perlu ada kajian struktur bawah permukaan secara regional sebagai upaya mitigasi bencana gempabumi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui model kecepatan gelombang geser, kedalaman bedrock dan mengetahui distribusi kecepatan gelombang geser, frekuensi natural, faktor amplifikasi, dan indeks kerentanan seismik. Sinyal seismik diperoleh dari rekaman seimograf portable dan stasioner yang terpasang ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
T52872
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Aldriana Amanda Shafira
"
Depresi dan Excessive Daytime Sleepiness merupakan suatu fenomena yang sering kali terjadi pada populasi mahasiswa. Banyak dampak negatif yang muncul dari kejadian depresi dan EDS pada mahasiswa. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengidentifikasi hubungan Depresi dengan Kejadian Excessive Daytime Sleepiness pada Mahasiswa di Kota Depok. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional dengan teknik Quota Sampling dan pendekatan Convenience Sampling. Penelitian ini melibatkan 442 mahasiswa di Kota Depok. Data dianalisis dengan menggunakan Chi-Square untuk mengetahui ...
"
Depok: Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Putri Nurfitriani
"
Penyakit kanker dapat menimbulkan nyeri, kelemahan, masalah tidur, dan kelelahan, dan mempengaruhi keterbatasan fungsi yang akan berakibat ke kehidupan sehari-hari. Salah satu gejala yang paling umum dan sering dikeluhkan pada pasien kanker adalah nyeri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan manajemen perawatan diri terhadap nyeri pada pasien kanker dengan menggunakan design cross sectional. Jumlah responden pada penelitina ini sebanyak 110 responden pasien kanker dewasa. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan yang bermakna antara manajemen perawatan diri ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Tasmika
"
ABSTRAK
Keberadaan sistem panas bumi daerah gunung Rajabasa, Lampung Selatan dapat di identifikasi dengan keberadaan struktur geologi yang mengontrol daerah tersebut. Metode gayaberat merupakan metode yang tepat dalam menentukan keberadaan struktur geologi di bawah permukaan bumi. Metode tersebut mampu mendeteksi struktur geologi di bawah permukaan, seperti adanya struktur patahan. Identifikasi keberadaan dan jenis struktur patahan menggunakan prosesing lanjutan seperti analisis metode Horizontal Gradient (HG) dan Second Vertical Derivative (SVD). Metode tersebut mampu mengetahui kontak vertikal antara ...
"
2016
S64173
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library