Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Devi Oktari Harvens
"

Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektivitas pelatihan interaksi ibu-anak dalam meningkatkan compliance pada anak toddler. Subjek penelitian penelitian ini merupakan pasangan ibu-anak berusia 12-36 bulan dan berasal dari keluarga miskin. Penelitian ini menggunakan desain penelitian one-group pretest-posttest design. Pelatihan diberikan selama delapan kali pertemuan dalam waktu 15 hari. Pengambilan data dilakukan pada sebelum dan sesudah pelatihan menggunakan metode observasi yang direkam dalam bentuk video. Pengukuran kualitas interaksi ibu-anak menggunakan Parenting Interactions with Children: Checklist of Observation Linked to Outcomes (PICCOLO), sedangkan compliance anak diukur menggunakan Child Compliance Coding Manual: “Do” Context. Hasil signifikansi menggunakan Wilcoxon Signed-Rank Test menunjukkan bahwa terdapat peningkatan skor kualitas interaksi ibu-anak secara siginfikan antara sebelum dan sesudah pelatihan yang diberikan (p < 0,05), sedangkan skor compliance anak mengalami peningkatan antara sebelum dan sesudah pelatihan diberikan, namun tidak signifikan (p > 0,05). Hasil observasi dijabarkan pada bagian hasil untuk melihat perubahan perilaku interaksi ibu-anak dan compliance anak.


This study aims to  understand the effectiveness of mother-child interaction training in promoting child’s compliance during toddlerhood. Pair of mother and child aged from 14 to 36 months old and live in poor were involved as research subjects. The design of this study is one-group pretest-posttest design. The training was conducted for eight times within 15 days. The data collection was conducted before and after the training by recording activities into video format to be observed later. Mother-child interaction quality is assessed using Parenting Interactions with Children: Checklist of Observation Linked to Outcomes (PICCOLO), whilst compliance is assessed using Child Compliance Coding Manual: “Do” Context. Significance test using Wilcoxon Signed-Rank Test shows that there is a significant improvement in the score of mother-child interaction quality after the training conduct (p < 0,05), whilst child compliance shows improvement after the training conduct although not significantly (p > 0,05). The observation is explained in the results to see the changing of mother’s behaviour during the interaction and child compliance.

"
2019
T55117
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Priska Emiliana
"ABSTRAK
Diabetes Melitus Tipe 1 DMT1 merupakan salah satu masalah utama pada anak karena terganggunya fungsi pankreas. Dibutuhkan manajemen diri dan tingkat kepatuhan yang baik dalam pengendalian glukosa darah. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh penggunaan edukasi PRISMA terhadap manajemen diri dan tingkat kepatuhan anak DMT1. Penelitian ini menggunakan design quasi experiment without control. Pemberian edukasi PRISMA diberikan pada kelompok intervensi. Responden mengisi kuesioner manajemen diri dan tingkat kepatuhan pretest dan dievaluasi pada hari kedelapan posttest . Sampel dalam penelitian ini berjumlah 31 anak di Wilayah Jakarta, Bogor, Depok dan Tangerang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh pemberian edukasi PRISMA terhadap manajemen diri

ABSTRACT
Type 1 Diabetes Mellitus T1DM is one of the main problems in children because of disruption of pancreatic function. It takes good self management and good adherence in blood glucose control. This study aims to examine the effect of PRISMA education on self management and compliance level of T1DM children. This research uses quasi experiment without control design. PRISMA education was given to the intervention group. Respondents filled out the self management questionnaire and the level of compliance pretest and were evaluated on the eighth day posttest . The sample in this study amounted to 31 children in Jakarta, Bogor, Depok and Tangerang. The results of this study indicate that there is influence of PRISMA education to self management p"
2018
T50383
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library