Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Asmanedi
"
Pertanyaan penelitian dalam studi ini adalah apakah faktor interaksi sosial berpengaruh terhadap praktek KB modern, Tujuannya adalah untuk melihat pola dan perbedaan hubungan serta seberapa besar pengaruh faktor faktor interaksi sosial terhadap praktek KB modern. Metode analisisnya adalah deskriptif dan inferensial dengan regresi logistik. Sumber data yang digunakan adalah SDKI 2002-2003. Faktor interaksi sosial yang dimaksud di sini adalah interaksi sosial dengan media massa, dengan teman/tetangga atau keluarga, dengan petugas kesehatan, petugas KB, dengan tokoh ...
"
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2005
T18808
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Yan Yan Cahyana
"
Negara Indonesia sebagai salah satu negara berkembang, dewasa ini masih menghadapi masalah kependudukan, khususnya menyangkut segi-segi pertumbuhan yang relatif tinggi dan jumlah penduduk dalam usia subur yang tinggi. Berdasarkan sensus penduduk tahun 1980, laju pertumbuhan penduduk Indonesia antara tahun 1971-1980 rata-rata 2,32 % pertahun. Sedangkan berdasarkan SUPAS 1985, laju pertumbuhan penduduk antara tahun 1980-1985 adalah 2,15 % pertahun.
Seperti yang pernah dikhawatirkan oleh Thomas Robert Malthus dalam "Essay on Population"tahun 1978, bahwa pertumbuhan penduduk yang ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 1990
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Lilik Arifin
"
Keberhasilan pelaksanaan Program Keluarga Berencana secara nasional oleh BKKBN dalam 2 dasawarsa terakhir nampak sangat tajam peningkatannya. Laju pertumbuhan penduduk dapat ditekan dengan sangat tajam. Pertumbuhan penduduk yang pada awal pelaksanaan program KB mencapai 2.8% (hasil sensus 1971), turun menjadi 1.97% pada tahun 1991 (hasil sensus 1991). Namun demikian, keberhasilan dalam angka yang nampak tajam peningkatannya tersebut, belum sepenuhnya dapat dijadikan jaminan untuk keberhasilan-keberhasilan pada masa yang akan datang. Banyak kendala yang pada suatu saat ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 1992
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library