Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dyah Afrianti
"[ABSTRAK
Pertumbuhan rumah kost di Provinsi DKI Jakarta sangat pesat. Dari bidang real
estate, rumah kost telah dipertimbangkan sebagai salah satu peluang bisnis yang
muncul akibat besarnya tenaga kerja dan belum memadainya penyediaan hunian
di sekitar pusat-pusat kegiatan oleh pemerintah. Pemerintah (Pusat dan Provinsi
DKI Jakarta) ? dengan produk perumahan yang ada baik tapak atau pun susun,
beli atau pun sewa ? masih terfokus pada penyediaan hunian bagi keluarga saja.
Hipotesis penelitian ini adalah bahwa rumah kost merupakan salah satu tipe
properti yang efektif untuk dikembangkan oleh pemerintah dalam rangka
mengatasi kebutuhan hunian sewa di sekitar pusat-pusat kegiatan di Jakarta.
Penelitian dilaksanakan di Jakarta Pusat dan terdiri atas dua tahap kajian
pengembangan produk properti rumah kost menjadi rumah susun kost, yaitu
melalui studi preferensi rumah kost dan studi perbandingan dengan rumah susun
yang ada; serta kajian kelayakan profit dan benefit melalui simulasi return on
investment dan cost-benefit analysis.
Dari penelitian ini ditemukan bahwa rumah kost hadir karena merupakan bagian
dari siklus hidup manusia dan sesuai dengan kebutuhan kelompok pada suatu
tahap hidup, yaitu lajang dan pasangan menikah tanpa anak. Kesesuaian tersebut
antara lain: lokasinya yang dekat dengan tempat kegiatan penyewa, harganya yang
terjangkau, dan luasan ukuran kamar yang tidak terlalu besar. Sedangkan hasil
simulasi menunjukkan, selain manfaat yang didapat, rumah susun kost dapat
memberikan pemasukan yang dapat digunakan untuk biaya operasionalnya.
Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa rumah susun kost tepat dan
layak dikembangkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk mengatasi
kebutuhan hunian sewa di sekitar pusat-pusat kegiatan di Jakarta.

ABSTRACT
The growth of rumah kost1 development in DKI Jakarta Province is high. In real
estate, rumah kost has been considered as one of business opportunities as an
effect of high amount of labor and the lack of housing provision by government
around city centers because the Government (Central and Jakarta) - focuses only
on providing shelter for families. The hypothesis of this reasearch is that rumah
kost is a type of property that is effective to be developed by the government to
address rental housing needs around city centers in Jakarta.
The research was carried out in Central Jakarta and divided into two stages of
development of product property from rumah kost into a new type of multi-family
housing units - rumah susun kost: through the study of preferences of rumah kost
and comparison study to existing multi-family public housing; and also through
financial and social feasibility study by doing return on investment and costbenefit
analysis simulation.
The findings are that rumah kost exists because it is a part of life-cycle and is
corresponding with the needs of group of people at a certain stage of life ? singles
and married couples without children ? such as: the needs of being near to the
location of activity/workplace and the needs of having affordable rental price and
not too large size of the units. The simulations showed that beside the benefits, the
provision of rumah susun kost has potency in generating revenue that can be used
for operational costs. From these, it can be concluded that rumah susun kost is
suitable for Jakarta and is feasible to be developed by Government of DKI Jakarta
Province.;The growth of rumah kost1 development in DKI Jakarta Province is high. In real
estate, rumah kost has been considered as one of business opportunities as an
effect of high amount of labor and the lack of housing provision by government
around city centers because the Government (Central and Jakarta) - focuses only
on providing shelter for families. The hypothesis of this reasearch is that rumah
kost is a type of property that is effective to be developed by the government to
address rental housing needs around city centers in Jakarta.
The research was carried out in Central Jakarta and divided into two stages of
development of product property from rumah kost into a new type of multi-family
housing units - rumah susun kost: through the study of preferences of rumah kost
and comparison study to existing multi-family public housing; and also through
financial and social feasibility study by doing return on investment and costbenefit
analysis simulation.
The findings are that rumah kost exists because it is a part of life-cycle and is
corresponding with the needs of group of people at a certain stage of life ? singles
and married couples without children ? such as: the needs of being near to the
location of activity/workplace and the needs of having affordable rental price and
not too large size of the units. The simulations showed that beside the benefits, the
provision of rumah susun kost has potency in generating revenue that can be used
for operational costs. From these, it can be concluded that rumah susun kost is
suitable for Jakarta and is feasible to be developed by Government of DKI Jakarta
Province., The growth of rumah kost1 development in DKI Jakarta Province is high. In real
estate, rumah kost has been considered as one of business opportunities as an
effect of high amount of labor and the lack of housing provision by government
around city centers because the Government (Central and Jakarta) - focuses only
on providing shelter for families. The hypothesis of this reasearch is that rumah
kost is a type of property that is effective to be developed by the government to
address rental housing needs around city centers in Jakarta.
The research was carried out in Central Jakarta and divided into two stages of
development of product property from rumah kost into a new type of multi-family
housing units - rumah susun kost: through the study of preferences of rumah kost
and comparison study to existing multi-family public housing; and also through
financial and social feasibility study by doing return on investment and costbenefit
analysis simulation.
The findings are that rumah kost exists because it is a part of life-cycle and is
corresponding with the needs of group of people at a certain stage of life – singles
and married couples without children – such as: the needs of being near to the
location of activity/workplace and the needs of having affordable rental price and
not too large size of the units. The simulations showed that beside the benefits, the
provision of rumah susun kost has potency in generating revenue that can be used
for operational costs. From these, it can be concluded that rumah susun kost is
suitable for Jakarta and is feasible to be developed by Government of DKI Jakarta
Province.]"
2015
T44515
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ilmi Bilquish
"ABSTRAK
Micro-units merupakan istilah untuk tempat tinggal dengan ukuran terkecil pada pasarnya yang lengkap dengan fungsi dapur dan kamar mandi. Munculnya micro-units dipicu oleh peningkatan permintaan hunian terjangkau dan perubahan pola besaran rumah tangga. Dalam kondisi saat ini micro-units tidak hanya dipahami dalam konteks ukuran saja, tetapi sebagai strategi pengembangan properti. Strategi micro-units umum diterapkan pada pengembangan apartemen di perkotaan. Namun hingga kini belum terdapat kajian yang lengkap tentang fenonema ini di Indonesia khususnya pada kota besar seperti Jakarta. Penelitian ini bertujuan untuk mendefinisikan secara mendasar perwujudan strategi micro-units yang diterapkan pada apartemen di Jakarta dengan mengidentifikasi tipe dan karakteristik pasarnya. Metode penelitian yang digunakan ialah metode campuran melalui studi tipologi dari sepuluh sampel apartemen yang diolah berdasarkan analisis ststatistik deskriptif dengan menggunakan program SPSS. Identifikasi tipe dilakukan berdasarkan variabel tipe unit, ukuran unit, proporsi unit, jumlah ruang, zonasi, posisi wet-area, keberadaan balkon dan bukaan jendela. Serta melakukan kajian preferensi dalam mencari karakteristik pasarnya melalui metode penyebaran survei kuesioner. Temuan dalam penelitian ini menyatakan bahwa strategi micro-units yang diterapkanp ada apartemen di Jakarta terwujud dalam unit dengan ukuran tidak lebih dari 45 m2 terdiri dari tipe studio hingga dua kamar, sudah termasuk kamar tidur, dapur, kamar mandi dan balkon didalamnya.

ABSTRACT
Micro units is a term for the smallest housing in the market which fully occupied with kitchen and bathroom. The emergence of micro units is triggered by high demand for affordable housing and household changes. In current conditions, micro units is not only understood in the context of size, but also as a property development strategy. However, until now there has not been a complete study of this phenomenon. This study aims to identify the type and the market characteristics as the embodiment of micro units strategy in Jakarta apartments. The research methods is based on descriptive statistics using the SPSS program. The analysis is based on eight variable of unit type, unit size, unit proportion, numbers of room, zoning, wet area position, window opening and balcony to identify micro units type. Also conduct a preference study to discover the market characteristics through survey questionnaire. The findings in this study reveal that micro units strategy is suitable to apply in the city apartments. Micro units in the apartment in Jakarta consists of two bedroom studio type with a size not more than 45 m2 including bedroom, kitchen, bathroom and balcony. "
2018
T51048
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library