Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Erdani Harimurti Azhar
"
ABSTRAK
Nama : Erdani Harimurti AzharProgram Studi : Ilmu Kesehatan MasyarakatJudul : Pengaruh Latihan Senam Aerobik Intensitas Sedang Low Impact Terhadap Berat Badan Pada Siswa Obesitas SMA LabschoolKebayoran Tahun 2017Obesitas pada usia anak-anak dan remaja akan meningkatkan risiko obesitas padausia dewasa. Beberapa penyakit kronis di usia dewasa diketahui merupakanmanifestasi kondisi gemuk dan obesitas saat anak ndash; anak dan remaja. Penelitianini merupakan studi eksperimental yang bertujuan untuk menilai pengaruhpemberian latihan senam aerobik intensitas sedang terhadap penurunan beratbadan ...
"
2017
T48592
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library