Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Sulistyoweni Widanarko
"
ABSTRAK
Penanganan Limbah lndustri Tekstil di DKI Jakarta
ix + 58 halaman, 10 tabel, 14 gambar, 18 lampiran
lndustri tekstil yang dijadikan obyek studi adalah industri tekstil yang berada di wilayah DKI Jakarta. Dalam usaha pengembangan teknologi pengolahan, dilakukan pendekatan penelitian dengan perolehan data primer dan sekunder, yang meliputi kegiatan pendataan penyebaran industri tekstil di DKI Jakarta, observasi serta analisa proses produksi, pengambilan dan pemeriksaan sample air limbah, pengisian kuesioner oleh industri dan analisa parameter COD terhadap simuiasi ...
"
Pusat Penelitian Sumber Daya Manusia dan Lingkungan Universitas Indonesia, 1994
LP-pdf
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library