Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Yuditha Kusma Sugiarto
"Tulisan ini bertujuan memaparkan fenomena praktik derek ilegal di jalan tol wilayah Jakarta Timur dengan studi kasus terhadap Kopersi Penyedia Jasa Layanan Derek Koperasi ‘X’. Ditulis dengan menggunakan konsep corporate crime dan dirty business sebagai fondasinya, penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian lapangan yang memungkinkan peneliti menjadi alat untuk masuk ke dalam markas koperasi ‘X’ yang menjadi pelaku derek ilegal di jalan tol, khususnya wilayah Jakarta Timur serta memahami langsung motif yang melatarbelakangi praktik derek ilegal dan modus operandi praktik derek ilegal di jalan tol yang bercirikan organized crime.

This minithesis aims to describe the phenomenon of illegal tow practices in East Jakarta toll road, with the case studies of a towing service provider coop, Koperasi 'X'. Written by using the concept of corporate crime and dirty business as a foundation, this study was using qualitative research method with field research that allows the researcher being the tools to enter koperasi KPD headquarters who became the perpetrator of illegal towing practices in the toll road especially in East Jakarta area yet understanding the modus of illegal towing practice in toll road which characterized by organized crime and the direct motives behind it.
"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library