Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Widhayat Rudhi Windarta
" ABSTRAK
Balanced Scorecard yang umumnya diterapkan pada perusahaan besar, dirancang penerapannya pada perusahaan kecil dan menengah (small and medium enterprise (SME)). Langkah pertama adalah melakukan analisis SWOT dengan pendekatan kuantitatif untuk menentukan strategi generik perusahaan. Langkah kedua adalah melakukan analisis SWOT dengan pendekatan kualitatif untuk memperoleh gambaran lebih detail dari strategi generiknya. Langkah kedua ini menghasilkan strategi strenghts-opportunities (SO), weaknesses-opportunities (WO), strenghts-threats (ST), dan weaknesses–threats (WT). Strategi tersebut diterjemahkan menjadi sasaran strategis dalam perspektif BSC. ... "
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library