Ditemukan 14 dokumen yang sesuai dengan query
Ubaidillah
"
TBC Paru merupakan penyakit menular yang sebagian besar disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis. Penyakit ini masih merupakan masalah kesehatan yang panting di dunia, khususnya di negara yang sedang berkembang.
Menurut WHO prevalensi penyakit ini didunia adalah sekitar 15-20 juta, dengan insiden sekitar 10 juta dan tidak kurang dari 3 juta kematian setiap tahun. Jumlah penderita TBC Paru di Indonesia terbesar ketiga di dunia setelah India dan Cina. Diperkirakan ada sekitar 500.000 penderita baru setiap tahun dengan 175.000 ...
"
2001
T9551
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ubaidillah
"
Krisis ekonomi yang melanda negara-negara Asia Timur termasuk beberapa negara ASEAN membuat publik memberikan perhatian pada kemampuan neraca pembayaran dan transaksi berjalan. Defisit transaksi berkepanjangan yang berkepanjangan diduga menjadi salah satu penyebab krisis karena defisit tersebut tidak sustainable dan membebani devisa. Pendekatan model intertemporal budget constrain: dapat digunakan untuk menganalisis tingkat keberlanjutan transaksi berjalan suatu negara. Pendekatan ini melihat hubungan antar waktu antara transaksi berjalan dengan net output dengan memaksimalkan discounted value utility-nya dari fungsi ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2006
T16987
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ubaidillah
"
Latar Belakang: Prognosis pasien kanker payudara Triple Negative (TNBC) lebih buruk dibandingkan dengan kanker payudara tipe lain. Hal ini seringkali dikaitkan dengan terjadinya peningkatan ekspresi PD-L1 pada pasien TNBC. Hubungan PD-L1 dengan kesintasan pada kanker payudara triple negative masih belum sepenuhnya dipahami dan beberapa penelitian menyatakan hasil yang masih berbeda-beda. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pola ekspresi PD-L1 dihubungkan dengan kesintasan pasien TNBC.
Metode : Penelitian ini merupakan penelitian kohort retrospektif. Subjek penelitian adalah pasien ...
"
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Ubaidillah
"
Kerjasama antardaerah menjadi isu penting di era otonomi daerah di tenga egoisme daerah yang justru muncul sebagai respon atas desentralisasi. Egoisme daerah bahkan telah melahirkan sejumlah konflik antar daerah yang berbatasan langsung. Pacitan, Wonogiri dan Gunung Kidul tiga kabupaten yang relatif tertinggal di bagian selatan Pulai Jawa justru mampu merintis kerjasama yang diberi nama "Pawonsari". Diawali dengan keinginan kuat tiga bupati untuk membuat nota kesepahaman yang kemudian menjadi landasan kerjasama operasional (KSO) kerja sama disusun ...
"
2005
JUKE-1-1-Agust2005-97
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Muhammad Luthfi Ubaidillah
"
Dari seluruh ciptaan yang telah diciptakan Tuhan, manusia merupakan makhluk yang memiliki nilai spesial. Karena ia adalah makhluk yang secara khusus mengemban tugas sebagai wakil Tuhan (khalifah). Tugas ini merupakan beban yang sangat berat, karena mengemban amanat Tuhan adalah kewajiban melaksanakan kebaikan dan meninggalkan keburukan yang tujuannya untuk mencapai rido-Nya. Untuk itu tentu ada hubungan yang harus dilakukan antara manusia dengan Tuhan agar manusia selalu dibimbing dalam setiap pelaksanaan amanat yang telah diberikan-Nya.
Maka pertanyaanya adalah ...
"
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2004
T11939
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Zaqqi Ubaidillah
"
ABSTRAK
Klien dengan diabetes sangat beresiko mengalami kecelakaan lalu lintas, diantaranya dapat disebabkan oleh komplikasi akut yakni, hipoglikemia dan hiperlikemia, komplikasi kronis yakni, penyakit mikrovaskular, penyakit makrovaskular dan neuropati. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh pemahaman yang mendalam pengalaman klien diabetes saat berkendara di Kota Depok. Metode penelitian menggunakan fenomenologi. Enam orang dewasa dengan diabetes dipilih dengan purposive sampling. Tujuh tema diperoleh dengan metode content analysis Colaizzi yang merupakan perwakilan makna yang terkandung dari pengalaman berkendaraan pada ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
T42497
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Allam Ubaidillah
"
Pemanfaatan CBCT (Cone Beam Computed Tomography) radioterapi adaptif dipengaruhi oleh paremeter akuisisi dan rekonstruksi citra dalam akurasi kalkulasi dosis dan kualitas citra dipelajari dalam penelitian ini. Kurva kalibrasi dihasilkan melalui pemindaian fantom CIRS menggunakan CBCT XVI Elekta 5.0.4 dan CT Simulator Somatom, yang bekerja sebagai citra CT referensi. Fantom Rando dan Catphan dipindai dengan parameter akuisisi dan rekonstruksi yang sama untuk menguji akuasi kalkulasi dosis dan kualitas citra. Pengujian kualitas citra sesuai panduan modul XVI ...
"
Depok: Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Achmad Ubaidillah
"
Skripsi ini berisi analisa roman Mat' (ibunda) karya Maxim Gorky (1869-1936) dengan menggunakan pendekatan Sosiologi Sastra Marxis sebagai landasan teori. la lebih dikenal dengan nama Gorky dikarenakan pengalaman hidupnya yang pahit dan penuh penderitaan. Adapun tujuan penulisan skripsi ini untuk membuktikan bahwa gerakan buruh) yang terdapat dalam roman Mat' merupakan cermin dari realitas yang sebenarnya terjadi di Rusia serta menjelaskan bahwa gerakan buruh yang dipelopori oleh Pavel MichaiIowitsj Vlassov dan Pelageya Nilovna merupakan manifestasi kesadaran ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2003
S14837
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Adhitya Ubaidillah
"
DNA merupakan komponen penting dalam tubuh makhluk hidup dalam kaitannya dengan sintesis asam amino penyusun protein. Informasi mengenai sintesis asam amino tersebut direpresentasikan oleh empat buah karakter nukleotida A, T, C dan G yang merupakan simbol basa-basa nitrogen penyusun DNA. Rangkaian DNA makhluk hidup tersusun atas gen-gen yang panjangnya jutaan bahkan milyaran karakter nukleotida.
Namun, yang terpakai sebagai kode genetik dalam sintesis asam amino hanya karakter nukleotida yang terdapat pada suatu daerah pengkodean yang disebut exon ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2004
S39990
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Nadhif Ubaidillah
"
Tingkat kepemilikan rumah di Indonesia menjadi salah satu permasalahan yang berkelanjutan di setiap tahun. Dalam rangka mengatasi permasalahan tersebut, lembaga perbankan termasuk perbankan syariah di Indonesia diharapkan dapat terus berperan aktif untuk membantu pemerintah serta masyarakat di Indonesia untuk mengatasi permasalahan ini, yaitu dalam bentuk penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) syariah. Dalam praktiknya, produk KPR syariah dengan akad murabahah menjadi salah satu akad pada produk KPR syariah tersebut yang paling diminati oleh masyarakat di Indonesia, ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library