Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Suma Maharani Putri
"
Penelitian ini membahas latar tempat yaitu sekolah sebagai latar yang sering digunakan dalam novel-novel yang diadaptasi dari Wattpad. Data yang digunakan adalah novel adaptasi Wattpad, yaitu novel Mariposa (2018) karya Luluk HF, Matt dan Mou (2016) karya Wulanfadi, dan Senior (2018) karya Kata Kokoh. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik yang bertujuan untuk memaparkan fungsi latar sekolah dalam ketiga novel. Selain itu, penelitian ini juga membahas tanggapan pembaca yang sebagian besar adalah remaja dalam hubungannya ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2019
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library