Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Sukaria
"
ABSTRAK
Masa dewasa muda adalah masa kehidupan yang sangat penting bagi seseorang.
Pada usia ini seseorang mencapai tanggung jawab yang lebih besar daripada usia
sebelumnya karena ia mulai memilih arah hidup selanjutnya (Tumer 8; Helms, 1987).
Di antara tugas-tugas perkembangan dewasa muda menurut Havighurst,
sebagian berkaitan dengan kehidupan berumah tangga, diantaranya adalah:
berpacaran dan memilih pasangan hidup, dan belajar menyesuaikan diri dan hidup
selaras dengan pasangan perkawinannya (Tumer & Hchns, 1987). Dalam membina
hubungan yang intim dengan lawan jenis ini, salah satu emosi ...
"
1995
S2499
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library