Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Simbolon, Nova Rina
"
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara pola asuh orang tua dan arranged marriage dengan kebahagiaan pada orang Batak Toba di Indonesia secara simultan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif (N=419). Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara pola asuh tertentu dan arranged marriage dengan kebahagiaan secara bersamaan. Hasil lainnya menunjukkan bahwa arranged marriage tidak memiliki hubungan yang signifikan dengan kebahagiaan pada orang Batak Toba (r=0,07, p=0,15 > α), tetapi pola ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2014
S55796
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library