Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rizky Trinanda Akhbar
" Pertumbuhan yang pesat dan toko eceran (retailer) selama beberapa tahun terakhir merupakan suatu fenomena yang menarik untuk diteliti. Persaingan yang ketat membuat setiap toko eceran hams berupaya semaksimal mungkin tidak saja untuk mempertahankan pelanggan yang sudah ada, tetapi juga bagaimana agar pelanggan yang sudah ada tersebut dapat merekomendasikan kepada orang lain mengenai toko eceran tersebut. Kepuasan (satisfaction) seringkali dianggap sebagai suatu variabel yang paling menentukan apakah konsumen akan memiliki keinginan untuk melakukan kunjungan kembali ke toko ... "
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2006
T20293
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library