Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Reva Shevira Rahayu
"
Kecelakaan kerja di Indonesia meningkat setiap tahunnya, oleh karena itu keselamatan dan kesehatan kerja penting untuk diterapkan. Penerapan keselamatan dan kesehatan kerja dapat dilakukan melalui sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja guna memberikan perlindungan bagi tenaga kerja dan mencegah terjadinya kecelakaan kerja di tempat kerja. Penerapan sistem manajemen keselamatan dan kesehatan perlu dipastikan melalui audit sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja oleh lembaga audit yang salah satunya yaitu PT Sucofindo Persero. Pelaksanaan audit meningkat setiap ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library