Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rahadian Alif Rachman
" ABSTRAK
Tesis ini membahas pemaknaan mahasiswa Fakultas Kehutanan IPB terhadap Iklan Layanan Masyarakat yang mengangkat isu lingkungan hidup dengan tema kehutanan. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif. Melalui penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pengetahuan dan pengalaman yang dimiliki masing-masing audiens merupakan faktor yang paling berpengaruh dalam proses memaknai sebuah teks tanpa mereka sadari. Hasil penelitian menyarankan bahwa untuk dapat melihat pemaknaan khayalak dapat juga lebih meneliti dari sisi encoding, seperti bagaimana faktor internal ekonomi dan politik produsen ILM tersebut. Mengenai pemaknaan terhadap ... "
2012
T30660
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library