Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Putri Shilla Dwisurta
"
Ide bunuh diri cukup marak terjadi di kalangan mahasiswa karena mereka rentan mengalami tekanan. Studi menunjukkan bahwa dalam situasi tertekan, individu bereaksi secara berbeda berdasarkan gaya kelekatan dewasa (adult attachment styles). Adult attachment dapat mempengaruhi perilaku dan cara regulasi emosi seseorang dalam situasi yang mengancam, yakni mencari kedekatan, menghindar, atau menarik perhatian. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan adult attachment style dan ide bunuh diri pada mahasiswa perempuan dan laki-laki. Instrumen Attachment Style Questionnaire digunakan ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library