Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Prisylla Inggitacestyakara Dewaji
" Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan-keterampilan dan kepribadian terhadap minat beli konsumen terhadap produk Sensatia Botanicals. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel data dengan metode survei. Pada penelitian ini sampel yang diambil dengan metode purposive sampling sebanyak 100 responden, dengan kriteria individu yang berdomisili di wilayah DKI Jakarta berusia 18 tahun ke atas dan tahu tentang Sensatia Botanicals tetapi belum pernah membelinya. Hasil dari Penelitian ini membuktikan bahwa pengetahuan-keterampilan dan kepribadian yang ... "
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library