Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Prafita Sari S.
"
ABSTRAK
Era globalisasi yang akan dihadapi bangsa Indonesia memmtut perbaikan kualitas sumber daya manusia. Perbaikan kualitas sumber daya sangar bergantung pada kualitas pendidikan terutama pendidikan. Melihat peranan Sarjana Teknik (ST) dan Sarjana Pertanian (SP) yang besar di dalam era kompelisi global yang identik dengan industialisasi dan perkembangan inovasi teknologi ini maka terdapat kebutuhan untuk meningkatkan kualitas pendidikan tinggi teknik di Indonesia.
Industri sebagai pihak yang mempekerjakan ST/SP dapat memberikan penilaian
obyektif terhadap kompotensi yang dimilikinya. Tetapi selama ini ...
"
2001
S50410
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library