Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Nababan, Audrey Monalisa
"
FEUI Capital merupakan perusahaan yang bergerak di bidang konsultasi investasi privat. Layanan utama dari perusahaan adalah untuk menyediakan layanan konsultasi kepada klien mengenai proses penghimpunan dana untuk perusahaan atau yang sering disebut capital raising. Penulis ditempatkan pada divisi konsultan pembiayaan dengan jabatan sebagai Analyst Intern yang berperan untuk membantu analyst serta associate dalam melayani klien dalam proses capital raising, baik secara kualitatif maupun kuantitatif. Tujuan dari laporan akhir magang ini adalah untuk memahami bagaimana tahapan proses implementasi capital raising, kriteria investasi, serta bagaimana proses ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library