Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Myrza Fandhika Putra Soeripto
"
Penelitian ini membahas mengenai pengaruh empat dimensi homophily (sikap, latar belakang, nilai dan moral, dan penampilan), keterikatan emosional antara vlogger dan audiens, dan keahlian vlogger terhadap popularitas food vlogger dan pengaruh popularitas food vlogger terhadap keputusan pembelian konsumen. Penelitian ini dilakukan dengan survey daring menggunakan Google Form kepada 245 responden berumur 17-54 tahun, dan merupakan penonton konten food vlogger di YouTube. Data diolah menggunakan metode Structural Equation Modeling (SEM) dengan software pengolahan data LISREL 8.80. ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library