Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Mufiid Fatkhurrahman
"
Penggunaan grafena berpotensi besar dalam berbagai aplikasi salah satunya sebagai pembersih tumpahan senyawa hidrokarbon. Penelitian ini bertujuan untuk mensintesis grafena oksida tereduksi (rGO) dari grafit komersial. rGO akan digunakan sebagai pelapis dari poliuretan yang akan menghasilkan nanokomposit PU/rGO sebagai adsorben tumpahan senyawa hidrokarbon. Grafena oksida (GO) disintesis menggunakan metode Hummers termodifikasi. GO yang dibentuk akan direduksi menggunakan asam askorbat sebagai agen pereduksinya. Poliuretan (PU) yang digunakan berasal dari limbah Cold Storage yang divariasikan ukurannya menjadi ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Mufiid Fatkhurrahman
"
Ketahanan energi Indonesia didominasi oleh Bahan Bakar Minyak (BBM). Pemanfaan gas alam yang belum optimal menjadi kendala untuk mensubstitusi sebagian dari penggunaan BBM konvensional tersebut. Salah satu pemanfaatan gas alam yaitu menggunakan teknologi Adsorbed Natural Gas (ANG). Material berpori tersebut menjadi adsorben yang dikenal dengan karbon aktif. Oleh karena itu, pemanfaatan limbah kulit singkong untuk dijadikan sebagai bahan baku pembuatan karbon aktif. Kulit singkong menghasilkan sebesar 59,31 % karbon adan abu 0,3 % sehingga cocok ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library