Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Mohammad Hartadi
" ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor eksternal dan internal terhadap cash holding perusahaan. Faktor eksternal diproksikan sebagai krisis keuangan global dan financial constraints. Sedangkan faktor internal berupa investment opportunities set, capital expenditures, asset liquid substitutes, leverage, dan ukuran perusahaan. Dengan mengambil sampel perusahaanperusahaan non keuangan di Indonesia periode tahun 2007-2010, penelitian menunjukkan tingkat cash holding perusahaan pada saat krisis lebih tinggi daripada sebelum krisis. Jika dikaitkan dengan financial constraints, perusahaan yang berada dalam kondisi financial constraints memiliki cash holding yang lebih rendah daripada ... "
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2012
T34703
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library