Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Marcella Burhan Ali Mansyur
" ABSTRAK
Indonesia merupakan salah satu negara dengan populasi terpadat di dunia, namun ternyata statistik menunjukan bahwa tingkat kemandulan di Indonesia mengalami peningkatan selama 10 tahun terakhir. Salah satu faktor yang menyebabkan kemandulan adalah faktor genetik pada pria. MTHFR merupakan enzim yang dikode oleh gen MTHFR dan polimorfisme pada titik A1298C telah dibuktikan memiliki asosiasi terhadap azoospermia di berbagai negara. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk identifikasi distribusi frekuensi genotip dan alotip dari polimorfisme gen MTHFR A1298C pada laki-laki normal dan azoospermia yang datang ke ... "
2013
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library