Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Lubis, Ika Hardina
"
Tesis ini bertujuan untuk meneliti kaitan antara anggaran pemerintah khusunya dalam bidang pendidikan dan kesehatan dengan pembangunan manusia di 33 provinsi di Indonesia pada tahun 2002 sampai 2012 Pembangunan manusia diukur dengan Indeks Pembangunan Manusia IPM yaitu suatu indeks yang dikeluarkan oleh United Nation Development Program UNDP untuk mengukur dan membandingkan kemampuan manusia di tiap negara Model yang digunakan dalam tesis ini adalah model panel dan hasil akhirnya menunjukkan variasi antara hasil yang diharapkan dan ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
T45477
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library