Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Jeki Setiawati
"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis tingkat risiko kredit Mikro ditinjau dari Non Performing Loan pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Unit Sarua Cabang Ciputat. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif. Obyek Penelitian pada penelitian ini yaitu Risiko kredit mikro pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk .Tipe Penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah penelitian Deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah kredit Macet dan sampel dalam penelitian ini adalah Laporan Perkembangan Unit (LPU) periode januari sampai Desember 2012. Penelitian ini hanya melibatkan satu variabel sebagai obyek penelitian yaitu Tingkat Risiko kredit. Berdasarkan hasil penelitian di atas maka tingkat risiko PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Unit Sarua Cabang Ciputat berada pada kategori sedang.

The purpose of this research is to analyze micro-loan risk level reviewed by Non-Performing Loan at PT. Bank Rakyat Indonesia (Limited Company) Tbk of Sarua Unit, Ciputat Branch-Office. This research used the method of quantitative approach. The object of research is the risk of Micro Loan at PT Bank Rakyat Indonesia Tbk. Type of research applied is descriptive research. Population on this research is non-performing loan and the sample of this research is Unit Progress Report for period of January - December 2012. This research just involves one variable as research object namely Loan Risk Level. Based on the result of result abovementioned, then risk level of PT Bank Rakyat Indonesia Tbk of Sarua Unit, Ciputat Branch Office stands is on medium/middle category."
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2013
S45947
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Jeki Setiawati
"ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pengeluaran konsumsi rokok terhadap kelangsungan pendidikan anak. Sumber data adalah hasil Survei Sosial ekonomi Naional tahun 2016. Unit analisis dalam peneitian ini adalah rumah tangga dengan kepala rumah tanga KRT usia 30 tahun atau lebih yang memiliki anak usia sekolah 7-18 tahun . Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengeluaran rokok berpengaruh signifikan terhadap kelangsungan pendidikan ank, bahkan setelah dikontrol terhadap umur, jenis kelamin, pendidikan, status pekerjaan KRT, dan daerah tempat tinggal serta status kemiskinan rumah tangga. Semakin besar proporsi pengeluaran rokok, semakin besar probabilitas anak putus sekolah.Kata kunci: Anak, Kelangsungan pendidikan anak, konsumsi rokok, putus sekolah, Indonesia

ABSTRACT
AbstractThe purpose of his study is to determine the effect of cigarette consumtion expenditure on educational contiuation of children. The data source is the result of the National SOocioeconomic Survey of 2016 . The unt of analysis in this study is households with household heads HHHs aged 30 years or older who have school aged children 7 18 years . the results showed that cigarette expenditure had a significant effect on the continuation of children 39 s education, even after controlling for age, sex, education, employment status of household head,place of residence, and household poverty status. The greater the proportion of cigarette expenditure, the greater the probability of dropout act.Keyword children, education continuation, cigarette consumption, dropout, Indonesia"
2018
T51049
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library