Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Jefry Rentje Durand Mantiri
"
Pajak merupakan sumber penerimaan negara terbesar yang digunakan dalam membiayai roda pemerintahan. Namun sejak tahun 2010 target penerimaan pajak tidak pernah tercapai. Hal ini disebabkan salah satunya oleh tingkat kepatuhan pajak yang rendah. Untuk itu perlu dilakukan audit terhadap SPT yang disampaikan. Penelitian ini menganalisis faktor-faktor dalam Laporan Keuangan yang dapat menjadi indikator dalam penentuan prioritas audit. Data yang digunakan berupa data SPT dan hasil pemeriksaan Tahun Pajak 2015-2019, dengan sample 87 perusahaan PMA yang ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library