Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Imelda Attoilah MCB
"
Penulisan tesis ini bertujuan untuk memberikan usulan perancangan Balanced Scorecard dalam rangka implementasi strategi sebagai komunitas pembelajar yang profesional (studi kasus pada SMK Santa Theresia). Balanced Scorecard memberikan solusi bagi organisasi dalam mengukur pengimplementasian strateginya untuk mencapai tujuan organisasi melalui pengukuran kinerja yang seimbang antara kinerja keuangan dan non-keuangan dari perspektif Financial, Customer, Internal Process, dan Learning and Growth.
Desain penelitian dalam tesis ini adalah kualitatif yang dilakukan dengan pendekatan studi kasus. Kesimpulan dari penelitian ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
T33771
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library