Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Imada Dzawin Nuha
"
Latar Belakang: Burnout adalah masalah yang sering ditemui pada mahasiswa kedokteran, yang semakin diperparah selama rotasi klinis karena tingginya stres yang terkait dengan tuntutan akademik dan tanggung jawab terhadap pasien. Melihat adanya potensi mitigasi burnout dari dukungan sosial, penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi hubungan antara dukungan sosial yang dirasakan dan burnout di kalangan mahasiswa kedokteran klinis.
Metode: Survei online dilakukan dengan menggunakan Multidimensional Scale of Perceived Social Support (MSPSS) untuk mengukur dukungan sosial yang dirasakan dan ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library